Amandel? Obati Dengan Benalu

Benalu? Ya tanaman yang suka nempel di tanaman lain ini ternyata bisa digunakan untuk mengobati penyakit amandel. Tanaman yang tidak memerlukan tanah untuk hidup ini, ternyata sudah di gunakan orang tua jaman dulu. Apakah kita harus mencoba menggunakan OBAT TRADISIONAL ini? Apakah nanti OBAT HERBAL ini tidak akan memberikan efek samping yang buruk karena diminum secara rutin? Tentu saja anda bisa menghilangkan keraguan anda tentang efek samping, karena dari sepengetahuan saya, obat yang terbuat dari bahan alami memiliki efek samping yang sedikit malahan tidak ada, karena obat ini terbuat dari bahan yang 100% alami. Nah bagaimana cara mengolah tanaman benalu sehingga menjadi obat amandel yang ampuh? Berikut adalah ulasannya.

Bahan: 1 batang benalu yang menempel pada 1 pohon jeruk nipis,
adas palawaras secukupnya.
Cara Membuat: kedua bahan direbus dengan 3 gelas air sampai
mendidih, kemudian disaring.
Cara menggunakan: diminum 1 kali sehari ½ gelas.

Dengan pemakaian rutin dan dengan bantuan doa, semoga penyakit amandel anda segera sembuh.

0 comments:

Post a Comment